Esai
Esai

#KawalPutusanMK: Kemarahan yang Berseri

Di ruang virtual, aktivisme digital turut serta mengemakan #KawalPutusanMK. Sampai tulisan ini dibuat, tagar tersebut menguasai jagat X dengan 1,85 juta cuitan dalam dua hari ini.

Esai

Mewayangkan Politik Indonesia

Politik Indonesia bisa dipandang melalui lakon wayang. Sudut pandang itu bisa dipakai untuk memahami posisi dan karakter aktor politik.

Esai

Gen Z dan Baby Boomers Sama-Sama Merana Karena Perubahan Iklim, Tak Perlu Saling Tuding

Dengan bercakap-cakap lebih banyak, antargenerasi seharusnya saling berempati dan berdialog untuk merumuskan aksi bersama perubahan iklim, sesegera mungkin.

Esai

Bak Jatuh Tertimpa Tangga: Krisis Iklim Mempersulit Korban Kekerasan Berbasis Gender Mengakses Keadilan

Bertahan di tengah kepungan bencana bukanlah pilihan yang mudah. Apalagi, perubahan iklim menyebabkan perempuan, anak, orang difabel, lansia, masyarakat adat, dan kelompok lainnya berisiko mengalami Kekerasan Berbasis Gender (KBG).

Esai

Cek Fakta: Jokowi Klaim Daya Saing Indonesia Ungguli Jepang dan Inggris Berkat UU Cipta Kerja. Benarkah?

Meski pemerintah mengatakan bahwa kenaikan peringkat ini berkat UU Ciptaker, laporan tersebut tidak mengatribusikan aturan berbentuk Omnibus Law ini sebagai alasan kenaikan.

Esai

Perselingkuhan Nahdlatul Ulama di Lubang Tambang

Kritik atas tulisan Ulil Abshar Abdalla di Kompas.id berjudul “Isu Tambang, antara Ideologi dan Fikih”.

Foto ilustrasi nyamuk diambil di Pixabay.
Esai

Cek Fakta: Benarkah Ikan Lele Mampu Mencegah Wabah Demam Berdarah?

Upaya memelihara ikan pemakan jentik nyamuk perlu dilakukan dengan benar, baik jenis ikannya dan lokasinya.

ilustrasi petruk dadi ratu
Esai

Menilik Ulang Lakon Petruk Dadi Ratu

Seorang pemimpin seharusnya membuat kebijakan untuk kepentingan orang banyak, bukan untuk keuntungan pribadi atau kelompoknya. Mari meniliknya dari lakon ‘Petruk dadi ratu’.

Esai

#janganjadidosen?

Mungkin banyak yang lupa bahwa tak sedikit pula dosen yang bekerja di perguruan tinggi swasta (PTS), yang dalam kesehariannya tidak dilindungi undang-undang dalam masalah pendapatan. Mari meniliknya melalui tagar #janganjadidosen.

Esai

Beberapa PR Terkait Pelaksanaan Aturan ‘Publisher’s Rights’ di Indonesia

Sebagai ahli dan peneliti media, saya melihat Indonesia juga menghadapi sejumlah pekerjaan rumah yang perlu diselesaikan sebelum menjalankan Perpres ‘Publisher’s Rights’.